Dengan bahan baku dari pohon mangrove Rhizophora mucronata yang tumbuh di zona tengah, mangrove jenis ini tidak memandang media tanah tinggi atau tidak, tetapi cenderung ke bagian depan mendekati laut. Buahnya bisa sepanjang ± 30 – 40 cm dan bahkan 50 cm. Mahkotanya diproses sebagai bahan kopi mangrove. Buahnya dapat digunakan sebagai bibit mangrove.
085161817288
minalestaribatulumbang25@gmail.com